DISDUKCAPIL MERAMAIKAN BUBOS
Kuningan: Kabupaten Kuningan didapuk sebagai tuan rumah Bulan Suci Berbagi on The Street (BUBOS 6) dalam Keragaman Budaya, pada Sabtu (23/4/2022).
Ketua Panitia BUBOS 6, Atalia Praratya mengatakan, BUBOS 6 adalah gerakan berbagi serentak terbesar sedunia. "Tahun ini merupakan BUBOS pertama yang digelar di luar Kota Bandung, berpusat di Kuningan namun terhubung dengan 7 provinsi dan 27 kabupaten/kota di Jabar," ujarnya.
Atalia mengapresiasi semangat tuan rumah BUBOS 6, Pemkab Kuningan yang telah maksimal memeriahkan puncak acara pada Sabtu (23/4/2022). Karena di saat ini di 32 kecamatan di Kabupaten Kuningan juga serentak digelar kegiatan berbagi ini. Juga dilaksanakan di seluruh OPD di Kabupaten Kuningan. Dan Dinas Kependududkan dan Pencatatan Sipil pun ikut andil dalam meramaikan kegiatan tesebut.
Dengan mengusung tema "DISDUKCAPIL MEMBAHAGIAKAN MASYARAKAT", Disdukcapil Kab. Kuningan mengadakan pelayanan di area Taman Kota Kabupaten Kuningan yang berupa Percetakan KTP-el.
Meski sempat hujan lebat, para ponggawa DISDUKCPIL tetap semangat dalam melayani masyarakat dan wargapun antusias untuk mengikuti kegiatan tersebut.
- 26 April 2022 09:17:24
- 712
- Oleh Admin B
Berita Terkini
APEL HARI KESADARAN NASIONAL DI PIMPIN OLEH Pj.SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN KUNINGAN
- 17 Oktober 2024 07:30:38
- 90
- Administrator
Kuningan,- Pj. Sekretaris Daerah Kabupaten Kuningan Dr. H. A. Taufik Rohman, M.Si., M.Pd memimpin apel pagi Hari Kesadaran Nasional di DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL Kabupaten Kunin ..... Baca Selengkapnya
IDENTITAS KEPENDUDUKAN DIGITAL
- 11 Oktober 2024 08:00:39
- 246
- Administrator
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kuningan melalui Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil), Kabid Pelayanan Pendaftaran penduduk Helmi Johar, S.Sos memberikan arahan kep ..... Baca Selengkapnya
Pelayanan IKD (Identitas Kependudukan Digital) di Sekolah SMK KARYA NASIONAL
- 30 September 2024 09:00:28
- 136
- Administrator
Kuningan, 30 September 2024 – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Kuningan menggelar program jemput bola bagi pelajar dan aktivasi Identitas Kependudukan Di ..... Baca Selengkapnya
PUSAKA U-17
- 02 September 2024 10:36:14
- 208
- Administrator
KUNINGAN - Dukcapil Kuningan hadir di SMAN 2 GARAWANGI melakukan Pelayanan Untuk Sasaran Kelompok Pemula Usia 17 tahun (PUSAKA U-17) jelang PILKADA 2024, dengan harapan pemilih pemula berkesempat ..... Baca Selengkapnya
Dukcapil Hadir Di Pameran Pembangunan
- 02 September 2024 10:15:52
- 172
- Administrator
KUNINGAN - Hallo Warga Kabupaten Kuningan !!! Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Kuningan membuka stand di Open Space Galery (OSG) Linggarjati - Cilimus dalam rangka memperingati H ..... Baca Selengkapnya
DUKCAPIL ON THE STREET
- 19 Juli 2024 13:24:13
- 496
- Admin B
KUNINGAN - Hallo warga Kuningan!!! Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kab. Kuningan dan Toserba Griya Kuningan, kembali melakukan Pelayanan Adminduk (Pelayanan Administrasi Kependudukan) yan ..... Baca Selengkapnya
Program PELITA ANAK Disdukcapil Gandeng Kelompok Kerja Posyandu
- 15 Juli 2024 09:04:14
- 392
- Administrator
KUNINGAN – Guna meningkatkan kualitas pelayanan administrasi kependudukan melalui Program “Pelita Anak” (Pelayanan Terpadu Penerbitan Dokumen Kependudukan untuk Anak di Posyandu ..... Baca Selengkapnya
Jadi Saksi Nikah, Sekda Dian Serahkan Dokumen Kependudukan Usai Ijab Kabul
- 06 Mei 2024 09:46:09
- 357
- Administrator
KUNINGAN-Pasangan pengantin di Kabupaten Kuningan mendapatkan pelayanan administrasi kependudukan baru melalui Program Paduka dari Pemerintah Daerah melalui Disdukcil. Dr. H. Dian Rachmat Yanur, M.Si ..... Baca Selengkapnya
166 ASN Terima SK Pensiun, Iip Hidajat : Terimakasih Atas Dharmabakti Yang diberikan Kepada Negara
- 29 Februari 2024 08:00:01
- 578
- Administrator
KUNINGAN – Sebanyak 166 ASN dari berbagai perangkat daerah lingkup Pemerintah Kabupaten Kuningan menerima SK Pemberhentian (Pensiun) yang secara simbolis di serahkan oleh Penjabat Bupati Kuninga ..... Baca Selengkapnya